Posts

Showing posts from September, 2017

Pengertian pancasila secara etimologis, historis dan terminologis

Image
Kedudukan dan fungsi pancasila bila mana kita kaji secara ilmiah memiliki pengertian yang luas, baik dalam kedudukannya sebagai dasar Negara, sebagai pandangan hidup bangsa, sebagai ideologi bangsa dan negara, sebagai kepribadian bangsa bahkan dalam proses terjadinya terdapat berbagai macam terminologi yang harus kita deskripsikan secara objektif.  Pancasila Sebagai Dasar Negara Republik Indonesia Pada suatu objek pancasila akan kita jumpai berbagai macam penekanan sesuai dengan kedudukan dan fungsi pancasila dan terutama berkaitan dengan kajian diakronis dalam sejarah pembahasan dan perumusan pancasila sejak dari nilai-nilai yang terdapat dalam pandangan hidup bangsa sampai menjadi dasar negara bahkan sampai pada pelaksanaanya dalam sejarah ketatanegaraan Indonesia. Oleh karena itu untuk memahami pancasila secara kronologis baik menyangkut rumusannya maupun peristilahannya maka pengertian pancasila tersebut meliputi pengertian sebagai berikut : Pengertian pancasila se