Pengertian Konjungsi, Nomina, Verba, dan Nominalisasi
Banyak orang awam yang belum mengetahui apa itu Konjungsi, Nomina, Verba dan Nominalisasi. Biasanya kata-kata ini muncul pada pelajaran bahasa indonesia jenjang sekolah menengah atas. Secara singkat Konjungsi biasanya digunakan untuk menggabungkan kata atau kalimat, kemudian untuk Nomina adalah kata benda yang biasanya dijadikan pelengkap dalam sebuah kalimat, selanjutnya Verba adalah kata kerja yang biasanya dijadikan predikat dalam sebuah kalimat yang menyatakan suatu tindakan. Untuk Nominalisasi adalah kata kerja atau kata sifat atau kata benda yang dapat bertindak sebagai kepala dari suatu frasa nomina. Berikut adalah penjelasan secara lengkapnya tentang pengertian Konjungsi. Nomina, Verba dan Nominalisasi. Konjungsi Konjungsi atau kata sambung adalah kata untuk menghubungkan kata-kata, ungkapan-ungkapan. atau kalimat-kalimat dan sebagainya, dan tidak untuk tujuan atau maksud lain. Konjungsi tidak dihubungkan dengan objek, konjungsi tidak menerangkan kata, konjungsi h